Membangun Serta mewujudkan Tuban Sejahtera, Berkeadilan, Berbudaya, Berdaya Saing dan Berbasis Lingkungan Melalui "Mbangun Deso Noto Kutho"

Artikel

Jalan Sehat dalam Rangka Peringatan HUT RI yang Ke-77 Desa Kaligede

22 Agustus 2022 09:52:23  Desa Digital  767 Kali Dibaca  Berita Desa

Sabtu, 20 Agustus 2022. Dalam rangka menyemarakkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 77 Tahun, Pemerintah Desa Kaligede menggelar jalan sehat bertabur doorprize dengan hadiah utama satu unit kulkas yang diikuti ribuan masyarakat Desa Kaligede mulai dari jenjang pendidikan PAUD sampai dengan masyarakat umum yang dilaksanakan di Halaman Balai Desa sampai.

Jalan sehat yang dimulai dari Halaman Balai Desa Kaligede dibuka langsung oleh Bapak Suprapto selaku kepala desa dan didampingi Babinsa serta Bhabinkamtibmas dengan berjalan santai mengelilingi jalan lingkar yang baru saja dibangun oleh TMMD kE-113 dan finish kembali di Halaman Balai Desa Kaligede.

Bapak Kepala Desa mengatakan dari kegiatan jalan sehat memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-77 antusias masyarakat Kaligede sangat tinggi terbukti dengan dihadiri langsung ribuan orang. Apalagi setelah dua tahun tidak ada kegiatan seperti ini sehingga sangat bagus untuk menimbulkan kembali rasa Nasionalisme kepada seluruh masyarakat.

Dikesempatan yang sama salah satu peserta jalan sehat bernama Ambon yang beruntung mendapatkan hadiah utama 1 unit Kulkas. Pemuda beralamat di Dusun Klaigede RT 003 RW 001 ini mengatakan sangat terkejut dan kaget bisa mendapatkan hadiah utama, sebelumnya tidak ada tanda-tanda apapun bisa mendapatkan kulkas dari jalan sehat ini.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Back Next

Statistik Penduduk

Arsip Artikel

Agenda

Sinergi Program

Portal Kabupaten Tuban
Pengaduan Layanan Publik
Tuban Smart City
JDIH Kabupaten Tuban
Mal Pelayanan Publik
DTKS Kemensos
Prodeskel

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Wilayah Desa

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Raya Kaligede
Desa : Kaligede
Kecamatan : Senori
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62372
Telepon :
Email : senorikaligede@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:94
    Kemarin:255
    Total Pengunjung:163.780
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:34.239.148.127
    Browser:Tidak ditemukan